Bagaimana cara memilih warna untuk interior kantor? Banyak hal yang bisa mendukung kinerja seorang karyawan, salah satunya adalah warna interior kantor. Interior dari sebuah ruangan di kantor yang terlihat rapi dan bersih, serta dipadukan dengan kombinasi warna yang sesuai ternyata dapat meningkatkan gairah kinerja karyawan itu sendiri. Hal ini adalah salah satu hal yang tidak boleh diremehkan untuk keberhasilan perusahaan yang Anda pimpin atau kelola.
Warna kuning bukan diperuntukan untuk ruang meeting
Anda harus benar – benar bijak saat setelah menentukan pemilihan warna dari cat kantor, karena sebenarnya warna kuning sendiri memang memberikan nilai yang lebih optimis. Namun, sebenarnya dengan menguakan warna kuning ini untuk ruangan meeting sebaiknya segara di hindari. Karena kuning sendiri sebenarnya memberikan kesan kegelisahan. Dan sebuah studi juga akan jauh lebih mudah orang kehilangan rasa sabar jika mereka berada di ruangan kuning terutama dalam sebuah meeting. Dan inilah yang menjadi salah satu alasan mengapa warna kuning ini dianggap tidak cocok untuk anda gunakan diruangan rapat.
Pemilihan warna biru untuk tempat yang lebih kreatif
Sedangkan warna biru sebenarnya memiliki kesan lebih memberikan rasa tenang. Memilih cat warna dinding untuk kantor dengan warna biru sebenarnya memberikan lambang untuk komunikasi, memberikan kepercayaan dan juga memberikan rasa yang jauh lebih efesien. Selain itu, biru juga membantu anda dalam meningkatkan kreatifitas untuk seseorang sehingga bisa mendapatkan ide terbaru. Sebenarnya biru juga bisa menjadi pilihan untuk cat warna kantor anda yang tepat terutama adalah untuk dekorasi ruang untuk meeting.
Warna hijau yang digunakan untuk inspirasi dan juga inovasi
Sebenarnya hampir mirip dengan warna biru, hijau juga sebenarnya adalah warna yang bisa menenangkan dan juga memberikan rasa yang jauh lebih harmonis dan memberikan rasa kesimbangan. Warna hijau juga sebenarnya bisa meningkatkan kinerja yang mana berhubungan dengan sebuah rasa kreatifitas. Dan dalam sebuah penelitian juga disebutkan jika hijau bisa menjadi pilihan yang terbaik untuk sebuah kantor yang mana mereka memang lebih berfokuskan pada invasi sebagai salah satu tujuannya.
Merah banyak digunakan untuk orientasi dasar
Tips lain dalam memilih cat warna dinding untuk kantor adalah merah. Warna merah sendiri sebenarnya melambangkan sebuah kesan sebuah energi, kekuatan, sebuah keberanian dan juga bisa meningkatkan tekanan darah tinggi. Dan sebuah penelitian juga menyebutkan jika pertimbangan dengan memilih warna merah untuk cat kantor sebenarnya bisa membantu anda dalam meningkatkan kinerja dari seorang karyawan yang mana memiliki tugas dalam hal melakukan orientasi yang jauh lebih detail.