Ketika berbicara tentang kepemilikan fasilitas serta gedung komersial, Anda harus memerhatikan dua hal penting. Dua hal tersebut adalah perawatan fasilitas serta laba yang Anda akan dapatkan dari berinvestasi pada fasilitas dan gedung komersial. Mempertahankan kualitas mampu memberi nilai jual lebih pada gedung tersebut. Sebaliknya, semakin buruk penanganannya, semakin berkurang juga nilai jual dari fasilitas serta […]